Kursus Akting Petakilan Wisuda Siswa-siswi Batch 2: Bangun Masa Depan di Dunia Akting

JAKARTA, TERMINALNEWS.CO – Kursus Akting Petakilan (Pelatihan Taktis Ilmu Keaktoran) yang dipandu oleh aktor senior Tio Pakusadewo dan sutradara Viva Westi, menggelar acara wisuda bagi siswa-siswi Batch 2 di markas mereka di Bintaro, Tangerang Selatan, Banten, Kamis (14/6/2024).

Acara yang diselenggarakan dengan penuh semangat ini memperlihatkan pencapaian luar biasa dari para siswa, dengan salah satu di antaranya berhasil melewati proses casting untuk film layar lebar.

ae 114 jpg
Kursus Akting Petakilan (Pelatihan Taktis Ilmu Keaktoran) yang dipandu oleh aktor senior Tio Pakusadewo dan sutradara Viva Westi, menggelar acara wisuda bagi siswa-siswi Batch 2 di markas mereka di Bintaro, Tangerang Selatan, Banten.

Dalam sambutannya, Tio Pakusadewo mengungkapkan kebanggaannya atas prestasi siswa-siswi Petakilan.

“Alhamdulillah, hari ini kami merayakan kesuksesan wisuda siswa-siswi Batch 2. Kami sangat bersyukur melihat salah satu siswa kami berhasil melewati casting untuk film layar lebar,” ujar Tio Pakusadewo.

Baca Juga :  Clara Angela Berbagi Pengalaman Saat Main Di Film Suami Yang Lain

Menegaskan kriteria ketat dalam penerimaan siswa, Viva Westi, salah satu pendiri Petakilan, menyatakan pihaknya sangat selektif dalam memilih siswa. Selain memiliki kecerdasan, sikap yang baik juga menjadi kunci.

“Bahkan kecantikan dan ketampanan bukanlah hal utama bagi kami jika tidak diimbangi dengan kecerdasan dan sikap yang baik,” timpal Viva Westi, salah satu pendiri dan Share holder Petakilan

ae 116 jpg
Kursus Akting Petakilan (Pelatihan Taktis Ilmu Keaktoran) yang dipandu oleh aktor senior Tio Pakusadewo dan sutradara Viva Westi, menggelar acara wisuda bagi siswa-siswi Batch 2 di markas mereka di Bintaro, Tangerang Selatan, Banten.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

More like this
Related

Polisi Kerahkan 1.321 Personel, Siap Amankan Pengundian Nomor Urut di KPUD DKI Jakarta

JAKARTA PUSAT, TERMINALNEWS.CO - Polisi mengerahkan sebanyak 1.321 personel...

Garena Undawn Kembali Hadirkan Turnamen Dawn of Champions 2024 Menangkan Total Hadiah Ratusan Juta Rupiah

JAKARTA, TERMINALNEWS.CO - Garena Undawn segera menghadirkan kembali turnamen...

Indra Sjafri: Timnas U-20 Siap Ladeni Lawan di Kualifikasi Piala Asia 2024

JAKARTA, TERMINALNEWS.CO - Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri,...